Yang ditawarkan X-Dream Gyroxus motion chair ini adalah sensasi bermain yang akan menambah kenikmatan dalam bermain game. X-Dream Gyroxus gaming chair ini lebih cocok untuk digunakan dalam ruangan tamu. Sayangnya, kursi game ini juga memiliki beberapa keterbatasan. Meski kursi game ini bisa digunakan untuk bermain dengan Xbox 360 atau PS3 tapi kursi ini tidak memiliki pedal dan roda kemudi, jadi para pecinta Gran Turismo mungkin akan sedikit kecewa. Lalu satu hambatan lagi yakni harganya £399,95 (sekitar Rp 5,75 juta dengan kurs £1=Rp 14.396). Sedangkan para gamer di AS hanya membayar $250 (Rp 2,25 juta dengan kurs $1=Rp 9000), hanya setengah dari yang dibayar oleh para gamer Inggris. Apakah harga setinggi itu pantas? Para mania tekno bisa menilainya sendiri dengan melihat video di bawah ini.
Senin, 09 Agustus 2010
Video: PS3 X-Dream Gyroxus Motion Chair Membuat Game Semakin Nyata
Yang ditawarkan X-Dream Gyroxus motion chair ini adalah sensasi bermain yang akan menambah kenikmatan dalam bermain game. X-Dream Gyroxus gaming chair ini lebih cocok untuk digunakan dalam ruangan tamu. Sayangnya, kursi game ini juga memiliki beberapa keterbatasan. Meski kursi game ini bisa digunakan untuk bermain dengan Xbox 360 atau PS3 tapi kursi ini tidak memiliki pedal dan roda kemudi, jadi para pecinta Gran Turismo mungkin akan sedikit kecewa. Lalu satu hambatan lagi yakni harganya £399,95 (sekitar Rp 5,75 juta dengan kurs £1=Rp 14.396). Sedangkan para gamer di AS hanya membayar $250 (Rp 2,25 juta dengan kurs $1=Rp 9000), hanya setengah dari yang dibayar oleh para gamer Inggris. Apakah harga setinggi itu pantas? Para mania tekno bisa menilainya sendiri dengan melihat video di bawah ini.
Label:
CyberMotion Simulator,
gyroxus,
gyroxus motion chair,
Ps3,
simulator,
Xbox 360
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar